Saturday, May 7, 2022

Rekomendasi Video Suara Kicau Burung dan Alam Indonesia Untuk Relaksaksi

Beberapa Video yang Menghadirkan Tayangan Kicau Burung dan Suara Air Sungai Mengalir untuk Relaksaksi Menemani Bersantai

Rekomendasi Video Suara Kicau Burung

Halo sobat GACORkeun dimanapun anda berada apa kabarnya? Mudah-mudahan selalu dalam keadaaan sehat dan bahagia. Pada kali ini kami akan mencoba memberikan beberapa referensi video terbaik dari channel youtube kami yaitu video suara alam dan burung untuk relaksaksi.

Suara alam dan lingkungan yang hijau telah lama dikaitkan berhubungan dengan relaksasi dan kesejahteraan manusia selama selama ratusan tahun yang lalu. Contohnya seperti suara ombak, kicau burung, serta hembusan angin ke pohon dipercaya bisa menenangkan pikiran manusia. (hallosehat.com)

Mungkin bagi mereka yang tinggal di pelosok yang masih dekat dengan kawasan hutan, pegunungan atau perbukitan. Mendengar suara kicau burung bisa dinikmati setiap hari, melihat dan merasakan gemericik air mengalir di sungai kecil bisa dengan mudah dinikmati. Bukan begitu?.

Namun tentu banyak juga anda yang saat ini berada jauh dari tanah air kampung halaman, mungkin saat ini anda berada di luar negeri dengan pusat kotanya yang jauh dari suasana alam yang asri. Mungkin saat ini ada anda di Negara Hongkong, Amerika Serikat, Jerman, Korea Selatan, Belanda, Inggris, Prancis, Kanada. Anda tentu merasa kangen dengan suasana alam suara burung berkicau, suara gemericik air aliran sungai yang tentu saja bisa dinikmati untuk relaksaksi.

Melalui tulisan ini kami merekomendasikan beberapa video terbaik untuk anda yang bisa di saksikan dan di dengarkan menemani anda bersantai. Berikut dibawah ini adalah link videonya anda bisa menyaksikan di halaman ini langsung atau melalui aplikasi youtube.

1. Suara Kicau Burung Cendet dengan Gemericik Air


2. Suara Kicau Burung Cucak Jenggot dengan Derasnya Aliran Sungai

3. Suara Burung Cipoh/Sirtu dengan Gemericik Air Mengalir


4. Suara Gemericik Air Mengalir dan Kicau Burung Anis Merah



5. Suara Burung Pleci dengan Gemericik Air Mengalir



6. Suara Burung Cak Jempol Opior Jawa dengan Gemericik Air Mengalir


Nah itulah beberapa refenrensi video suara alam dengan nyanyian kicau burung yang bisa ada saksikan dan dengar buat keperluan relaksaksi menemani anda bersantai. Semoga tulisan dari kami ini bermanfaat untuk anda. Salam